Ada rencana berlibur ke luar negeri di bulan Juni, tapi belum tahu mau kemana? Ke Korea Selatan aja! Nikmati paket tour korea juni 2023 dari Agatha Tour. Informasi lebih lanjut kamu bisa lanjut hubungi telemarketing Kami via WhatsApp di 0811 8787 700.
Paket tour Korea Selatan Juni 2023 ini tentunya sudah include dengan tiket pesawat, jadi kamu tinggal duduk santai saja, ya. Ada berbagai tempat wisata di Korea Selatan yang wajib dikunjungi.
Kamu tak perlu khawatir soal perjalanan, karena Agatha Tour akan memberikan paket liburan yang komplit mulai dari tiket pesawat, tour guide, akomodasi hingga tempat menginap sehingga kamu tidak perlu bingung atau repot menentukan printilan liburan.
Paket Tour Korea Juni 2023
Dalam rangkaian program paket tour korea juni 2023 ini Agatha Tour mempersiapkan pesawat yang aman dan nyaman dengan menggunakan Singapore Airlines (SQ).
Perjalanan nantinya di mulai dari Jakarta lalu Transit ke Singapore Changi dan lanjut ke tujuan bandara Seoul Incheon. Kurang lebih perjalanan 6 jam 29 menit dari Singapore ke Seoul, jadi kamu perlu bersiap bermalam di pesawat ya.
Pada bulan Juni sampai Agustus, akan berlangsung musim panas di Korea. Usahakan kamu membawa pakaian yang sesuai musim selama berlibur di Korea nanti.
Nami Island Tempat Wajib Dalam Paket Tour Korea Juni 2023
Nami island menjadi tempat wisata di Korea Selatan saat musim panas yang terkenal indah di kawasan Chuncheon, di Korea Selatan. Pulau ini sangat unik karena bentuknya seperti bulan sabit dengan luas 430 ribu meter persegi.
Pulau Nami terkenal indah dengan deretan pohon yang cantik untuk diabadikan dalam foto. Deretan pohon maple, ginkgo, dan metasequoia terlihat sangat indah. Kalau kamu penyuka drama korea khususnya film Winter Sonata, disinilah lokasi serial drama yang mendunia itu.
Gyeongbokgung Palace & National Folklore Museum
Belum afdol kalau ke Korea Selatan belum berkunjung ke Gyeongbokgung Palace & National Folklore Museum. Gyeongbok Palace adalah sebuah Istana Gyeongbok yang terletak di sebelah utara kota Seoul (Gangbuk).
Disini kamu juga seru-seruan mengenakan pakaian dan aksesoris khas kerajaan. Tak lupa kamu juga bisa mengabadikan momen seru ini karena di Palace ini banyak sekali spot-spot yang menarik.
Terletak di dalam Istana Gyeongbokgung, Museum Rakyat Nasional atau National Folklore Museum, Korea menyajikan artefak bersejarah yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari masyarakat Korea di masa lalu.
Melalui pajangan yang ditampilkan, pengunjung dapat belajar tentang gaya hidup rumah tangga dan pertanian, serta budaya Korea. Museum ini memiliki tiga pameran permanen dan dua pameran khusus serta perpustakaan, toko cinderamata, dan fasilitas tambahan lainnya.
Blue House
Blue House merupakan kantor kepresidenan Republik Korea Selatan. Namanya berasal dari genting atap bangunannya yang berwarna biru. Cheong Wa Dae termasuk dari bagian kompleks bangunan yang dibangun dengan bentuk rumah tradisional Korea namun dengan struktur modern.
Itinerary Paket Tour Korea Seoul 7D5N Juni 2023
Hari 01: JAKARTA – INCHEON (Meals on Board)
CGK (14.10) – SIN (17.00) by SQ 959 & 〉SIN (02.25) – ICN (09.50) by SQ 612
Hari pertama, kita berjumpa di Bandara Soekarno-Hatta terminal 3 Ultimate untuk berangkat menuju ke Incheon dengan Singapore Airlines Maskapai bintang 5 versi Skytrax. Setelah sampai di Singapore, kita akan mengunjungi Jewel Singapore Changi Airport, dan dapat menikmati panorama indah warna-warni waterfall yang sangat iconic. Sampai waktu untuk keberangkatan lanjutan. Bermalam di pesawat
Hari 02: INCHEON – NAMI ISLAND – SEOUL (Makan Pagi di Pesawat, Makan Siang )
Setiba di Incheon disambut Guide berbahasa Indonesia yang ramah, kita akan ke mengunjungi Songdo Central Park. Kemudian perjalanan menuju Nami Island yang merupakan tempat syuting “Winter Sonata” serial drama Korea yang mendunia. Tujuan selanjutnya ke Gangnam COEX Mall dimana kita dapat berbelanja oleh-oleh disana, disini terdapat Starfield Library, tempat syuting banyak drama Korea dan Gangnam Style Statue. Setelah itu, Check in hotel istirahat. Bermalam di Galaxy Hotel ***/similar
Hari 03 : SEOUL CITY TOUR (Makan Pagi, Makan Siang)
Hari ketiga, kita akan mengunjungi Gyeongbokgung Palace & National Folklore Museum. Melewati Blue House, dan ke Itaewon Mosque untuk istirahat dan shalat sejenak, bagi yang non muslim dapat berjalan-jalan di Noksapyeong Street jalanan Itaewon yang sangat terkenal pada drama “Itaewon Class”.
Setelah itu kita akan menuju Making Kimbap dan Hanbok Wearing. Hari ini kita akan menuju Namsan Seoul Tower, disini kita akan menikmati panorama kota Seoul yang indah dari ketinggian, dan dapat meletakkan gembok cinta di Love & Lock. Dilanjutkan shopping di Dongdaemun. Check-in hotel istirahat. Bermalam di Galaxy Hotel ***/similar
Hari 04: SEOUL CITY TOUR (Makan Pagi, Siang)
Hari selanjutnya, kita akan menuju National Gingseng Museum, Healthcare Shop (Red Pine Tree), kemudian berkunjung ke Bukchon Hanok Village dimana kita dapat melihat rumah tradisional dari Korea yaitu rumah Hanok, dan ke Duty Free Shop.
Kemudian, kita akan menuju HIKR Ground, disini kita dapat berfoto bak artis K-POP. Berbelanja di K-cosmetic Shop, dan Shopping di Myeongdong Street. Check-in hotel istirahat. Bermalam di Galaxy Hotel ***/similar
Hari 05: SEOUL FREE DAY (Makan Pagi)
Hari kelima tidak ada aktivitas tour tapi kita bebas kemanapun yang kita mau dengan sendiri (Free Time: No Bus, No Guide, No Tour Leader). Bermalam di Galaxy Hotel ***/similar
Hari 06: SEOUL CITY TOUR – DEPARTURE (Makan Pagi) 〉ICN (23.15) – SIN (04.55) by SQ605
Hari terakhir, kita berkunjung ke Hongdae Youth Avenue, pusat belanja dan berkumpul anak muda Korea. Setelah itu kita akan berfoto di Donuimum Museum Village, pedesaan yang unik dan banyak spot foto menarik. Kemudian, berfoto dengan patung raja Sejong, Ikon Korea di Gwanghwamun Square. Lanjut lagi, mengunjungi Local Supermarket sebelum ke bandara untuk berbelanja snack. Tiba waktunya mengantar kembali ke Airport untuk tujuan pulang ke Jakarta.
Hari 07: SINGAPORE – JAKARTA (Makan Pagi, Makan Malam di Pesawat) 〉SIN (06.50) – CGK (07.35) by SQ950
Hari ini kita akan melanjutkan penerbangan ke Jakarta dan Tour Korea Seoul 7D5N berakhir.
Jadwal & Harga Paket Tour Korea Seoul 7D5N Bulan Juni 2023
Keberangkatan | Dewasa (Twin/Triple) | Child with Extra Bed | Child No bed
(<10 Years) |
Infant | Single Supp |
9 Juni 2023 (SQ) | Rp 13,990,000 | Rp 13,990,000 | Rp,13,990,000 | Rp 4,350,000 | +Rp4.500.000 |
Harga Termasuk Paket Tour Korea Juni 2023 |
|